Trump Ultimatum Kanada dan Meksiko, Tarif Impor 25% Berlaku 1 Februari

Trump Ultimatum Kanada dan Meksiko, Tarif Impor 25% Berlaku 1 Februari

Liputan6.com, Jakarta - Donald Trump resmi dilantik menjadi Presiden Amerika Serikat (AS) pada Senin, 20 Januari 2025, waktu setempat. Dalam pidato pelantikan, ia belum mengumumkan rencana kenaikan tarif impor ke sejumlah negara seperti yang digembar-gemborkannya saat kampanye.

Namun, ia sudah memberikan tanda-tanda bahwa kenaikan tarif impor tersebut tetap akan dijalankan. Presiden Donald Trump mengatakan pada hari Senin bahwa tarif dapat dikenakan terhadap Meksiko dan Kanada paling cepat pada awal Februari.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya