Liputan6.com, Jakarta PT Reasuransi Indonesia Utama (Persero) atau Indonesia Re, perusahaan reasuransi terkemuka di Indonesia, turut berpartisipasi dalam kegiatan 28th Indonesia Rendezvous yang diselenggarakan oleh Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI).
Acara ini merupakan salah satu platform strategis pertemuan para pelaku Industri Asuransi & Reasuransi Umum berskala global, sekaligus untuk membahas perkembangan terbaru di industri perasuransian serta menjalin kemitraan yang lebih kuat.
Tidak ada komentar