Liputan6.com, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto telah menetapkan sebanyak 77 Proyek Strategis Nasional (PSN) untuk dijalankan di masa pemerintahannya. Ada sejumlah proyek yang dinilai pantas untuk menjadi prioritas.
Direktur Kebijakan Publik Center of Economic and Law Studies (Celios) Media Wahyudi Askar mengatakan, sejumlah proyek bisa menjadi prioritas ketimbang proyek lainnya.
Tidak ada komentar