Liputan6.com, Jakarta - Menteri Perhubungan (Menhub) Dudy Purwagandhi, mengimbau para pemudik untuk tidak menggunakan sepeda motor saat melakukan perjalanan mudik.
Himbauan ini disampaikan demi menjaga keselamatan pemudik di tengah tingginya angka kecelakaan yang melibatkan kendaraan roda dua.
Tidak ada komentar