Wamen Amin: Inbreng Saham BUMN ke Danantara Selesai Pekan Depan

Wamen Amin: Inbreng Saham BUMN ke Danantara Selesai Pekan Depan

Liputan6.com, Jakarta - Proses inbreng saham Badan Usaha Milik Negara (BUMN) ke Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara) disebut selesai pada pekan depan. Wakil Menteri BUMN Aminuddin Maruf memastikan pelaksanaannya.

Dia mengatakan, proses inbreng saham BUMN ke Danantara sudah dibahas bersama. Diketahui, peralihan kepemilikan tersebut memang dikejar rampung pada Maret 2025 ini.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya