Liputan6.com, Jakarta Pendaftaran rekrutmen TNI Angkatan Darat (AD) tahun 2025 resmi dibuka! Kesempatan emas bagi putra-putri terbaik Indonesia untuk bergabung dan mengabdi kepada negara kini telah tiba. Proses rekrutmen ini meliputi tiga jalur utama, yaitu Bintara PK (Prajurit Karier), Tamtama PK, dan Calon Taruna Akademi Militer (AKMIL).
Pendaftaran dilakukan secara online melalui situs resmi rekrutmen TNI AD http://rekrutmen-tni.mil.id, sehingga calon peserta diimbau untuk selalu berhati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan panitia rekrutmen.
Tidak ada komentar