IKN Punya Pengolahan Sampah Terpadu Keren, Ini Penampakannya

IKN Punya Pengolahan Sampah Terpadu Keren, Ini Penampakannya

Liputan6.com, Jakarta PT Brantas Abipraya (Persero) telah menyelesaikan pembangunan Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) di Ibu Kota Nusantara (IKN).

Proyek strategis ini menjadi wujud kontribusi Badan Usaha Milik Negara (BUMN) konstruksi dalam mengatasi permasalahan sampah di ibu kota baru.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya