Liputan6.com, Jakarta Direktur Bisnis Mikro BRI, Supari mengusulkan skema penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) di tahun 2025 dibagi dua, yakni mendorong inklusivitas dan graduasi pelaku UMKM. Ia menyebut, skema berbeda penting untuk dijalankan mengingat adanya perbedaan kualifikasi penerima kredit bersubsidi dari pemerintah.
“KUR harus mulai berbeda skemanya dan menurut saya ada dua skema, yakni dalam rangka inklusi dan dalam rangka menyiapkan graduasi atau pregraduasi,” ujarnya.
Tidak ada komentar