Bank Sentral China Tahan Suku Bunga Ikuti The Fed

Bank Sentral China Tahan Suku Bunga Ikuti The Fed

Liputan6.com, Jakarta - Bank sentral China mempertahankan suku bunga acuan pada Kamis (20/3/2025). Hal ini di tengah upaya China menopang pertumbuhan dan stabilkan mata uang di tengah meningkatnya ketegangan perdagangan.

Mengutip CNBC,the People's Bank of China (PBOC) atau Bank Sentral China pertahankan suku bunga acuan pinjaman tenor 1 tahun pada 3,1 persen dan tenor 5 tahun pada 3,6 persen yang telah berlaku sejak pemangkasan 0,25 persen pada Oktober 2024.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya