Unggas Terkena Flu, Manusia yang Terdampak! Mengenal Penyakit Flu Burung yang Kini Marak K...

Unggas Terkena Flu, Manusia yang Terdampak! Mengenal Penyakit Flu Burung yang Kini Marak K...

Liputan6.com, Bandung - Warga Meksiko berusia 59 tahun meninggal pada 24 April 2024 setelah mengalami demam, sesak napas, diare, mual, dan rasa tidak nyaman secara umum akibat terinfeksi flu burung subtipe A (H5N2).

Menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) yang melaporkan kasus kematian flu burung pertama ke manusia ini, warga tersebut tidak memiliki riwayat berkontak dengan ternak yang membuat kasusnya makin mengkhawatirkan.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya