Transportasi Laut Jadi Pilihan untuk Tekan Biaya Logistik yang Tinggi

Transportasi Laut Jadi Pilihan untuk Tekan Biaya Logistik yang Tinggi

Liputan6.com, Bandung - Penekanan biaya logistik nasional dinilai perlu dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi serta pemerataan pembangunan. Salah satunya dengan memaksimalkan penggunaan transportasi laut sebagai angkutan penumpang maupun logistik.

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengatakan, Tanjung Priok dan Patimban perlu dijadikan pelabuhan utama untuk mendukung peningkatan ekspor melalui transportasi laut. Meskipun saat ini pertumbuhan ekonomi meningkat 5 persen di sektor ekspor, tetapi masih perlu dilakukan penekanan biaya logistik.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya