Tips Membuat Cendol Dawet di Rumah Tanpa Cetakan Khusus, Simple dan Enak

Tips Membuat Cendol Dawet di Rumah Tanpa Cetakan Khusus, Simple dan Enak

Liputan6.com, Jakarta Es cendol dawet, minuman khas Indonesia dengan rasa gurih dan manis yang khas, selalu menjadi pilihan favorit, terutama saat cuaca panas. Kombinasi santan, gula merah atau gula aren, serta cendol yang kenyal menjadikannya sajian yang begitu menggugah selera. Meski begitu, banyak orang enggan membuat cendol sendiri di rumah karena prosesnya dianggap rumit.

Salah satu kendala utama dalam membuat cendol adalah proses pencetakan adonan, yang umumnya membutuhkan alat khusus. Hal ini sering membuat orang lebih memilih membeli daripada membuatnya sendiri. Namun, ternyata ada trik sederhana yang memungkinkan Anda membuat cendol tanpa perlu alat cetak mahal.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya