Terlilit Utang Rp140 Juta, Seorang Wanita Diduga Jadi Korban Penyekapan

Terlilit Utang Rp140 Juta, Seorang Wanita Diduga Jadi Korban Penyekapan

jabar.jpnn.com, DEPOK - Seorang wanita berinisial AN diduga disekap lantaran memiliki utang Rp 140 juta di Ratujaya, Kecamatan Cipayung, Kota Depok.

Kasi Humas Polres Metro Depok, AKP Hendra mengatakan, peristiwa tersebut terjadi pada 17 Desember 2024, dan baru dilaporkan pada 11 Januari 2025.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya