jpnn.com, GROBOGAN - Tanggul Sungai Tuntang di Desa Baturagung, Kecamatan Gubug, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah (Jateng) jebol sepanjang 30 meter.
Jebolnya tanggul ini tidak hanya menyebabkan banjir yang melanda dua desa, tetapi juga memutus jalan kabupaten yang menghubungkan Desa Baturagung dengan Desa Ringin Kidul.
Tidak ada komentar