bali.jpnn.com, DENPASAR - Hampir sebulan terakhir suhu dingin melanda Bali.
Berdasar dara Balai Besar Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BBMKG) Wilayah III Denpasar, rata-rata suhu di Bali saat ini mencapai sekitar paling rendah 19 derajat hingga maksimum 31 derajat celcius.
Tidak ada komentar