Riwayat Kerja Badan Restorasi Gambut dan Mangrove yang Tutup Setelah 9 Tahun

Riwayat Kerja Badan Restorasi Gambut dan Mangrove yang Tutup Setelah 9 Tahun

Liputan6.com, Jakarta - Badan Restorasi Gambut dan Mangrove (BRGM) resmi menutup operasinya pada Desember 2024 sesuai Peraturan Presiden Nomor 120 Tahun 2020. BRGM merupakan lembaga non-struktural yang berada di bawah presiden dan bertanggungjawab langsung pada orang nomor satu di Indonesia.

Merujuk rilis pada Lifestyle Liputan6.com, Sabtu (22/3/2025), BRGM bertugas memfasilitasi percepatan pelaksanaan restorasi gambut dan peningkatan kesejahteraan masyarakat pada areal restorasi Gambut di tujuh provinsi. Ketujuhnya adalah Riau, Jambi, Sumatra Selatan, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Barat, dan Papua.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya