Liputan6.com, Jakarta - Meski Michelin Guide belum sampai ke Indonesia, sejumlah restoran Indonesia di luar negeri sudah masuk daftar bergengsi tersebut. Lokasinya bermacam-macam, mulai dari Belanda, sampai Amerika Serikiat (AS).
Menu makanan Indonesia yang ditawarkan pun berbeda, kendati ada beberapa sajian wajib yang seolah sudah jadi comfort food. Di antara belasan, berikut beberapa restoran Michelin Guide yang menyajikan makanan Indonesia, dikutip dari situs webnya, Kamis (22/5/2025).
Tidak ada komentar