Ramadan 2025: Harga Cabai Rawit Merah di Karawang Tembus Rp100 Ribu Per Kilogram

Ramadan 2025: Harga Cabai Rawit Merah di Karawang Tembus Rp100 Ribu Per Kilogram

jabar.jpnn.com, KARAWANG - Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Karawang menyebutkan kenaikan harga cabai rawit merah di sejumlah pasar tradisional saat memasuki Ramadan terjadi akibat penurunan hasil panen petani.

Kepala Disperindag Karawang, Yayat Hidayatuloh menyampaikan bahwa sejumlah kebutuhan pokok ditemukan mengalami kenaikan saat pihaknya melakukan monitoring ke pasar-pasar tradisional sekitar Karawang.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya