Liputan6.com, Bandung - Indonesia sebagai negara beriklim tropis memiliki dua musim utama yaitu musim kemarau dan musim hujan. Musim hujan biasanya terjadi antara bulan Oktober hingga April sementara musim kemarau berlangsung sekitar bulan Mei hingga September.
Pola musim ini dipengaruhi oleh pergerakan angin muson yang datang dari benua Asia dan Australia. Muson timur membawa udara kering dari Australia sementara muson barat membawa udara lembap dari Samudera Hindia yang menyebabkan hujan.
Tidak ada komentar