Polres Blitar Ungkap Kasus Produksi Mercon Hingga Pencurian & Pengeroyokan

Polres Blitar Ungkap Kasus Produksi Mercon Hingga Pencurian & Pengeroyokan

jatim.jpnn.com, BLITAR - Polres Blitar membongkar kasus produksi bahan peledak ilegal berupa serbuk mercon yang dilakukan WC, warga Kecamatan Talun.

Kapolres Blitar AKBP Arif Fazlurrahman mengungkapkan, dari tangan pelaku disita tiga kilogram bahan peledak siap edar, termasuk belerang, potasium, dan alat produksi mercon. Seluruh barang bukti dikemas rapi dalam plastik hitam.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya