Pesona dan Risiko di Balik Curug Mandala Cilacap

Pesona dan Risiko di Balik Curug Mandala Cilacap

Liputan6.com, Cilacap - Curug Mandala, air terjun di Hutan Mandala, Kecamatan Jeruklegi, Kabupaten Cilacap, menawarkan keindahan alam yang memikat. Akan tetapi, lokasi ini juga kerap dikaitkan dengan sejumlah peristiwa tenggelam yang merenggut nyawa wisatawan.

Mengutip dari laman Pariwisata Jawa Tengah, curug ini, terletak di Desa Mandala, sekitar 8 kilometer dari Bandar Udara Tunggul Wulung. Jalan menuju lokasi sebagian besar beraspal, meski terdapat beberapa bagian berbatu.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya