Penipuan Berkedok Bansos Masih Marak, Masyarakat Diminta Waspada

Penipuan Berkedok Bansos Masih Marak, Masyarakat Diminta Waspada

Liputan6.com, Jakarta - Pemerintah memastikan akan terus menyalurkan bantuan sosial (bansos) kepada kalangan masyarakat yang membutuhkan. Namun, penyaluran bansos ini juga rawan praktik dan modus penipuan. Hal ini diungkapkan Menteri Sosial (Mensos), Syaifullah Yusuf.

Ia mengingatkan, publik untuk mewaspadai penipuan berkedok link-link pendaftaran bansos yang bertebaran di media sosial. Ia menyebut, penyaluran bansos yang dilakukan pihaknya telah melalui proses asesmen terhadap penerima manfaat.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya