Liputan6.com, Purwakarta - Pemkab Purwakarta melalui Dinas Kesehatan Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, menyebar posko kesehatan di sejumlah titik krusial di wilayah ini guna mendukung kelancaran arus mudik Lebaran 2025.
Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan, Yandi Nurhadian menuturkan, untuk posko kesehatan yang disiagakan dinasnya selama arus mudik dan balik Idul Fitri 1446 hijriah ini ada sebanyak 10 titik. Posko tersebut, ada di jalur-jalur utama yang akan dilintasi para pemudik.
Tidak ada komentar