Liputan6.com, Jakarta UTBK SNBT 2025 telah dimulai sejak 23 April dan akan berlangsung hingga 3 Mei 2025. Meskipun ujian sudah berlangsung, masih ada kesempatan untuk memaksimalkan persiapanmu dan meraih hasil yang optimal. Tapi perlu diingat, sebagai calon mahasiswa yang berjuang untuk mendapatkan tempat di PTN, kamu tak hanya bisa mengandalkan pengetahuan, tetapi juga strategi yang tepat saat ujian.
Di tengah tekanan dan tantangan ujian, berbagai faktor ternyata bisa memengaruhi performamu, mulai dari kesehatan tubuh hingga pengelolaan waktu yang efektif. Namun jangan khawatir, karena ada beberapa tips yang dapat kamu terapkan untuk memastikan kamu tetap siap dan fokus. Yuk, simak 4 tips jitu yang bisa membantumu menghadapi UTBK SNBT dengan lebih baik!
Tidak ada komentar