jatim.jpnn.com, SURABAYA - Restoran Italia Osteria Gia meluncurkan empat kreasi menu terbaru, yakni Golden Crochetta, Scallop Aglio Olio, Wagyu Peposo e Polentadan, dan Black Ink Risotto.
Keempat menu yang bisa dirasakan di outlet mereka yang berada di Fairways Nine Surabaya itu terinspirasi dari kenangan masa kecil sang koki Chef Tommaso Gonfiantoni, di kampung halamannya di Italia.
Tidak ada komentar