jateng.jpnn.com, SOLO - Persis Solo menatap laga krusial kontra Malut United FC dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 yang akan digelar di Stadion Manahan, Surakarta, Sabtu (12/4).
Pelatih kepala Ong Kim Swee menyebut laga ini sebagai momen penting untuk mengamankan posisi Laskar Sambernyawa dari ancaman degradasi.
Tidak ada komentar