Old Shanghai Hadirkan Tradisi dan Kuliner Nusantara dalam Festival Kue Bulan

Old Shanghai Hadirkan Tradisi dan Kuliner Nusantara dalam Festival Kue Bulan

Liputan6.com, Jakarta Old Shanghai kembali menggelar acara tahunan "Shanghai’s Mooncake Festival" di Sedayu City, Kelapa Gading, mulai 10 hingga 22 September 2024. Dengan dukungan Perempuan Indonesia Tionghoa (PINTI), Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Timur, serta Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif DKI Jakarta, acara ini menjadi salah satu perayaan besar yang memadukan budaya Tionghoa dan Nusantara.

Festival Kue Bulan, atau dikenal juga sebagai Festival Pertengahan Musim Gugur, merupakan salah satu tradisi penting dalam budaya Tionghoa selain Tahun Baru Imlek. Dirayakan selama lebih dari 3.000 tahun, festival ini menjadi simbol kebersamaan, persatuan keluarga, dan rasa syukur atas hasil panen yang melimpah.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya