Nojorono Serius Garap Buah Parijoto Khas Gunung Muria, Wagub Jateng: UMKM Bisa Ikut Tumbuh

Nojorono Serius Garap Buah Parijoto Khas Gunung Muria, Wagub Jateng: UMKM Bisa Ikut Tumbuh

jateng.jpnn.com, SEMARANG - Pemprov Jawa Tengah menyatakan siap mendukung langkah PT Nojorono Tobacco International (NTI) yang ingin mengembangkan buah Parijoto khas Gunung Muria menjadi produk olahan bernilai ekonomi tinggi.

Wakil Gubernur Jateng Taj Yasin Maimoen menyampaikan hal itu saat menerima kunjungan direksi PT NTI di ruang kerjanya, Kamis (17/4).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya