jpnn.com - JAKARTA - Persija Jakarta bakal mendapat ujian besar di pekan ke-19 BRI Liga 1; menjamu tim yang sedang on fire, Persita Tangerang di Jakarta International Stadium, Minggu (19/1) malam WIB.
Persita selalu menang di dua pekan terakhir, yakni memukul PSM Makassar dan PSIS Semarang.
Tidak ada komentar