Liputan6.com, Jakarta - Desain interior bergaya minimalis dengan sentuhan Jepang dan Skandinavian telah menjadi pilihan banyak individu untuk menciptakan rumah idaman yang nyaman dan fungsional.
Kombinasi antara estetika Jepang yang menekankan kesederhanaan, ketenangan, dan penggunaan bahan alami, dengan desain Skandinavia yang memprioritaskan fungsionalitas, kehangatan, dan cahaya alami, semakin digemari di Indonesia.
Tidak ada komentar