Mengenal Hipotermia, Penyebab, Gejala, dan Cara Penanganannya

Mengenal Hipotermia, Penyebab, Gejala, dan Cara Penanganannya

Liputan6.com, Jakarta - Hipotermia merupakan kondisi medis yang membahayakan jiwa. Hal ini terjadi ketika suhu tubuh inti seseorang turun di bawah 35 derajat Celcius, jauh di bawah suhu tubuh normal 36,5 hingga 37,3 derajat Celcius. Kondisi ini muncul karena tubuh kehilangan panas lebih cepat daripada kemampuannya memproduksi panas.

Dikutip dari berbagai sumber, penyebab hipotermia beragam, mulai dari paparan suhu dingin ekstrem hingga kondisi medis tertentu. Kejadian ini bisa menimpa siapa saja, kapan saja, dan di mana saja, sehingga penting untuk memahami bagaimana mencegah dan mengatasinya.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya