Menag Nasaruddin Mengajak PKB Berkolaborasi Memajukan Pesantren

Menag Nasaruddin Mengajak PKB Berkolaborasi Memajukan Pesantren

jpnn.com - JAKARTA - Menteri Agama Nasaruddin Umar mengatakan bahwa pesantren merupakan pilar strategis dalam membentuk masa depan bangsa yang berakar kepada nilai spiritual dan etika.

Menag Nasaruddin pun mengajak semua elemen bangsa berkolaborasi dalam mengembangkan dan memajukan pesantren di tanah air.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya