jpnn.com, JAKARTA - Koalisi Masyarakat Sipil untuk Reformasi Sektor Keamanan mengecam tindakan teror dan intimidasi terhadap penulis artikel berjudul “Jenderal di Jabatan Sipil: Di Mana Merit ASN?” yang tayang di media daring nasional pada 22 Mei 2025.
Artikel yang ditulis oleh jurnalis YF tersebut mengkritik pengangkatan Letjen Djaka Budi Utama sebagai Dirjen Bea Cukai, yang dinilai melanggar prinsip meritokrasi dalam birokrasi sipil.
Tidak ada komentar