Kapolres Ngada Ditangkap Propam, Apa Kasusnya?

Kapolres Ngada Ditangkap Propam, Apa Kasusnya?

Liputan6.com, Kupang - Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Lukman Sumaatmaja dikabarkan ditangkap terkait dugaan penyalahgunaan narkoba.

Selain dugaan narkoba, ia juga dikabarkan terlibat kasus pencabulan anak di bawah umur.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya