Investor Abaikan Donald Trump, S&P 500 dan Dow Jones Cetak Rekor Baru

Investor Abaikan Donald Trump, S&P 500 dan Dow Jones Cetak Rekor Baru

Liputan6.com, Jakarta - Bursa saham Amerika Serikat (AS) atau sering disebut Wall Street bergerak positif pada perdagangan hari Selasa. Indeks acuan S&P 500 dan Dow Jones Industrial Average (DJIA) melonjak ke level tertinggi baru.

Wall Street mengalami lonjakan karena investor mengabaikan ancaman tarif baru dari Presiden terpilih Donald Trump.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya