Inovasi PKKMB 2025, Mahasiswa Baru Untag Surabaya Disambut Game Edukatif Owly Quest

Inovasi PKKMB 2025, Mahasiswa Baru Untag Surabaya Disambut Game Edukatif Owly Quest

jatim.jpnn.com, SURABAYA - Untag Surabaya menyambut mahasiswa baru tahun ajaran 2025 dengan cara tak biasa.

Dalam rangkaian kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB), panitia menghadirkan inovasi bertajuk Owly Quest Treasure Hunt, sebuah permainan edukatif berbasis teknologi digital yang dikembangkan secara mandiri oleh kampus Merah Putih.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya