bali.jpnn.com, DENPASAR - Pelatih Bali United Stefano ‘Teco’ Cugurra melakukan evaluasi menjelang laga kontra tuan rumah PSIS pada laga pekan ke-14 Liga 1 2024-2025 di Stadion Jatidiri, Semarang, Rabu (11/12) malam.
Menurut Coach Teco, evaluasi harus dilakukan mengingat laga tersebut diprediksi berjalan sengit.
Tidak ada komentar