jabar.jpnn.com, KARAWANG - Gubernur Jawa Barat (Jabar) Dedi Mulyadi menyampaikan rencananya untuk mengoptimalkan Bandara Kertajati kepada Menteri Perhubungan (Menhub) Dudy Purwagandhi dan Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) Nusron Wahid.
"Pemerintah Provinsi Jawa Barat saat ini sedang fokus meningkatkan layanan transportasi agar lebih nyaman dan aman bagi masyarakat," kata Dedi.
Tidak ada komentar