Gokil! Akademi Persib Cimahi Juara Gothia Cup 2025 di Swedia

Gokil! Akademi Persib Cimahi Juara Gothia Cup 2025 di Swedia

Liputan6.com, Jakarta- Prestasi membanggakan diukir wakil Indonesia, Akademi Persib Cimahi (APC) U-13 Boys All Stars, di Gothia Cup 2025. Mereka berhasil menjadi juara di kategori putra U-13 Gothia Cup 2025.

Pertandingan final yang berlangsung di SKF Arena pada Sabtu malam (19/7/2025 WIB) Akademi Persib Cimahi sukses mengalahkan FC Stockholm Internazionale dengan skor telak 5-1.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya