jabar.jpnn.com, KOTA BOGOR - Kasus kekerasan seksual terhadap anak di Kota Bogor semakin mengkhawatirkan.
Menanggapi kondisi ini, Ketua Lembaga Bantuan Hukum (LBH) PC Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kota Bogor Toni Alfazri mendesak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Bogor untuk mempercepat pembuatan Peraturan Daerah (Perda) tentang Perlindungan Anak.
Tidak ada komentar