Liputan6.com, Jakarta Pernah nggak sih, sudah pakai parfum tapi wanginya cepat hilang? Atau malah aromanya nggak cocok sama vibe dan kepribadian kamu? Faktanya, memilih parfum bukan cuma soal wangi enak, tapi juga harus sesuai dengan gaya hidup dan aktivitasmu.
Biar nggak salah pilih, ini dia tips simpel buat cari parfum yang bikin kamu tetap fresh dan on point sepanjang hari!
Tidak ada komentar