BNN Gandeng Unud Teliti Ganja, Sahroni: Harus Objektif dan Hanya untuk Medis!

BNN Gandeng Unud Teliti Ganja, Sahroni: Harus Objektif dan Hanya untuk Medis!

jpnn.com - Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni mendukung langkah Badan Narkotika Nasional (BNN) RI menggandeng perguruan tinggi dalam meneliti manfaat ganja untuk dunia kesehatan.

Namun, legislator Fraksi Partai NasDem itu mewanti-wanti agar riset dilakukan secara mendalam serta penuh kehati-hatian.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya