Bawaslu Situbondo Periksa Puluhan PPK & PPS Atas Dugaan Pelanggaran Kode Etik

Bawaslu Situbondo Periksa Puluhan PPK & PPS Atas Dugaan Pelanggaran Kode Etik

jatim.jpnn.com, SITUBONDO - Bawaslu Kabupaten Situbondo memeriksa lebih dari 30 penyelenggara ad hoc, termasuk anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam), terkait dugaan pelanggaran kode etik.

Mereka diduga menghadiri pertemuan dengan calon bupati terpilih Yusuf Rio Wahyu Prayogo pada masa tahapan Pilkada 2024.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya