Bawaslu Kaltim Ajak Generasi Milenial dan Gen Z Tangkal Hoaks di Pilkada 2024

Bawaslu Kaltim Ajak Generasi Milenial dan Gen Z Tangkal Hoaks di Pilkada 2024

Liputan6.com, Jakarta - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Kalimantan Timur mengajak, generasi milenial dan generasi Z untuk aktif menangkal penyebaran berita hoaks dan isu-isu negatif seperti praktik politik uang menjelang Pilkada Serentak 2024.

Anggota Bawaslu Provinsi Kaltim, Galeh Akbar Tanjung mengatakan, saat ini diperkirakan persentase pemilih muda yang memiliki hak suara saat Pilkada 2024 mencapai 60 persen dari total pemilih.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya