Bank Mandiri Taspen Meresmikan Program Bedah Rumah Untuk Pensiunan ASN di Bekasi

Bank Mandiri Taspen Meresmikan Program Bedah Rumah Untuk Pensiunan ASN di Bekasi

jpnn.com, JAKARTA - Bank Mandiri Taspen meresmikan program Bedah Rumah untuk kediaman Sumarliyah, warga Bekasi.

Program ini merupakan wujud nyata komitmen Bank Mandiri Taspen dalam menjalankan program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) yang berkelanjutan.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya