Liputan6.com, Tulungagung - Angka anak putus sekolah di Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur ditaksir berjumlah 2.000-an anak yang mayoritas berada di jenjang SMP dan SMA.
Untuk menyelesaikan problem anak putus sekolah tersebut, Dinas Pendidikan Kabupaten Tulungagung melakukan langkah konkret dengan membentuk tim khusus (timsus) penanganan anak putus sekolah.
Tidak ada komentar