AHRT Siap Pertahankan Dominasi di Mandalika Racing Series 2025

AHRT Siap Pertahankan Dominasi di Mandalika Racing Series 2025

Liputan6.com, Jakarta- Mandalika Racing Series 2025 akan dimulai akhir pekan ini. Pembalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) siap bersiap menunjukkan kembali performa terbaiknya di ajang tersebut bersama motor CBR series.

Pada Mandalika Racing Series 2024, pembalap binaan Astra Honda mendominasi kelas 600cc. Gelar juara umum diraih M. Adenanta Putra bersama. Tahun ini, pembalap terbaik AHRT akan bertarung di kelas National Supersport 600cc pada seri perdana yang akan digelar 12 dan 13 April 2025 di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok, Nusa Tenggara Barat.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya