AFTECH Kukuhkan Sinergi di RUA 2025, Dorong Transformasi Ekosistem Keuangan Digital

AFTECH Kukuhkan Sinergi di RUA 2025, Dorong Transformasi Ekosistem Keuangan Digital

Liputan6.com, Jakarta Asosiasi Fintech Indonesia (AFTECH) sukses menyelenggarakan Rapat Umum Anggota (RUA) Tahunan 2025 di Hotel Artotel Mangkuluhur, Jakarta, pada Jumat (21/03). Forum ini memperkuat peran AFTECH sebagai organisasi payung utama sektor inovasi teknologi keuangan (ITSK) Indonesia, yang berkomitmen mendukung ekosistem ekonomi digital yang inklusif, memaksimalkan potensi sektor riil, dan mengawal target pertumbuhan menuju Indonesia Emas 2045.

RUA 2025 menjadi saksi sinergi berbagai pemangku kepentingan, termasuk kehadiran Deputi Gubernur Bank Indonesia, Filianingsih Hendarta; Kepala Eksekutif Pengawas Inovasi Teknologi Sektor Keuangan dan Aset Keuangan Digital OJK, Hasan Fawzi; serta Direktur Jenderal Pengawasan Ruang Digital Kementerian Komunikasi dan Digital, Alexander Sabar.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya