Ada Barbershop Gratis di Serambi MyPertamina, Tampil Menawan Sebelum ke Kampung Halaman

Ada Barbershop Gratis di Serambi MyPertamina, Tampil Menawan Sebelum ke Kampung Halaman

jpnn.com, JAKARTA - Mudik ke kampung halaman tahun ini akan semakin terasa spesial dengan kehadiran posko pemudik Serambi MyPertamina.

Serambi MyPertamina hadir di sejumlah rest area jalur mudik dengan sejumlah layanan yang akan memanjakan para pelanggan di musim mudik Idulfitri tahun ini.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya