Liputan6.com, Jakarta Ramadan Show 2025 yang digelar oleh Zaskia Sungkar dan Shireen menjadi salah satu ajang fashion bertabur bintang tahun ini. Dengan mengusung tema REFLECTION, acara ini tidak hanya menampilkan koleksi busana terbaru, tetapi juga menghadirkan pesan mendalam tentang introspeksi diri dan perjalanan spiritual.
Baca Juga
Tidak ada komentar